DAMPAK PELATIHAN LIFE SKILL TERHADAP WIRAUSAHA MAKANAN TRADISIONAL WARGA BELAJAR : Studi tentang Program Pelatihan Life Skill di ECO Bambu Cipaku

Rismayanti Nurlaela Ramadan (130820). Dampak Pelatihan Life Skill terhadap Wirausaha Makanan Tradisional Warga Belajar (Studi tentang Program Pelatihan Life Skill di ECO Bambu Cipaku) Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya program pelatihan life skill yang diselenggarakan oleh ECO Bambu Cipaku...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Rismayanti Nurlaela Ramadan, - (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2018-12-21.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/36587/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 04103 am a22002773u 4500
001 repoupi_36587
042 |a dc 
100 1 0 |a Rismayanti Nurlaela Ramadan, -  |e author 
245 0 0 |a DAMPAK PELATIHAN LIFE SKILL TERHADAP WIRAUSAHA MAKANAN TRADISIONAL WARGA BELAJAR : Studi tentang Program Pelatihan Life Skill di ECO Bambu Cipaku 
260 |c 2018-12-21. 
500 |a http://repository.upi.edu/36587/1/S_PLS_1300820_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36587/2/S_PLS_1300820_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36587/3/S_PLS_1300820_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36587/4/S_PLS_1300820_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36587/5/S_PLS_1300820_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36587/6/S_PLS_1300820_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36587/7/S_PLS_1300820_Appendix.pdf 
520 |a Rismayanti Nurlaela Ramadan (130820). Dampak Pelatihan Life Skill terhadap Wirausaha Makanan Tradisional Warga Belajar (Studi tentang Program Pelatihan Life Skill di ECO Bambu Cipaku) Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya program pelatihan life skill yang diselenggarakan oleh ECO Bambu Cipaku yang telah menghasilkan kontribusi dengan meningkatkan ekonomi masyarakat. Tujuan penelitian ini yaitu untuk memperoleh informasi: 1) hasil pelatihan life skill pembuatan makanan tradisional bagi warga belajar di ECO Bambu cipaku, 2) dampak pelatihan life skill pembuatan makanan tradisional terhadap wirausaha warga belajar, 3) hambatan dalam penerapan wirausaha hasil pelatihan life skill pembuatan makanan tradisional. Subjek penelitian dalam penelitian ini adalah pengelola, tutor, dan alumni. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif, serta teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu wawancara, observasi, dan studi dokumentasi. Kesimpulan hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) pelatihan life skill telah meningkatkan kemampuan peserta, baik dilihat dari aspek kognitif, afektif, maupun psikomotorik, 2) dampak yang terjadi dari proses pelatihan life skill adalah berwirausaha, meningkatkan pendapatan dan belajar berkelanjutan, 3) hambatan implementasi hasil pelatihan life skill adalah persaingan usaha, kesibukan untuk mengurus rumah tangga, dan kondisi lingkungan yang tidak mendukung. Kata kunci : pelatihan, life skill, wirausaha ABSTRACT Rismayanti Nurlaela Ramadan (130820). Dampak Pelatihan Life Skill terhadap Wirausaha Makanan Tradisional Warga Belajar (Studi tentang Program Pelatihan Life Skill di ECO Bambu Cipaku) This research is backed by the Life Skill training program organized by ECO Bambu Cipaku that has resulted in contributions by improving the community economy. The purpose of this research is to obtain information: 1) life skill training results of traditional food making for residents studying at ECO Bambu Cipaku, 2) the impact of traditional food making life skill training against entrepreneurship of students, 3) the implementation of traditional food making life skill training. The research subjects in this study are maintainers, tutors, and alumni. The method used in this study is a descriptive method with a qualitative approach, as well as the data collection techniques used are interviews, observations, and documentation studies. The conclusion of the results shows that: 1) life skill training has increased the ability of participants, whether seen from cognitive, affective, and psychomotor aspects, 2) the impact of life skill training is entrepreneurial, improving income and continuing learning, 3) the barriers to implementation of life skill training are business competition, busy to take care of households, and environmental conditions that do not support. Keywords: training, life skill, entrepreneurship 
546 |a en 
690 |a H Social Sciences (General) 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/36587/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/36587/