PENGARUH PENILAIAN PRESTASI KERJA DAN PROMOSI JABATAN TERHADAP MOTIVASI : Survei Terhadap Pegawai Lembaga Penyiar Publik (LPP) Radio Republik Indonesia (RRI) Bandung

Penelitian ini merupakan studi empiris yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh penilaian prestasi kerja dan promosi jabatan terhadap motivasi survei terhadap pegawai LPP RRI Bandung. Penelitian ini dilakukan di Lembaga Penyiar Publik (LPP) Radio Republik Indonesia (RRI) Bandung. Dalam upaya meningk...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Dean Eldi Giffari, - (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2018-07-25.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/38996/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 04238 am a22003013u 4500
001 repoupi_38996
042 |a dc 
100 1 0 |a Dean Eldi Giffari, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH PENILAIAN PRESTASI KERJA DAN PROMOSI JABATAN TERHADAP MOTIVASI : Survei Terhadap Pegawai Lembaga Penyiar Publik (LPP) Radio Republik Indonesia (RRI) Bandung 
260 |c 2018-07-25. 
500 |a http://repository.upi.edu/38996/1/S_PEM_1405496_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/38996/2/S_PEM_1405496_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/38996/3/S_PEM_1405496_Table_of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/38996/4/S_PEM_1405496_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/38996/5/S_PEM_1405496_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/38996/6/S_PEM_1405496_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/38996/7/S_PEM_1405496_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/38996/8/S_PEM_1405496_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/38996/9/S_PEM_1405496_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/38996/10/S_PEM_1405496_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini merupakan studi empiris yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh penilaian prestasi kerja dan promosi jabatan terhadap motivasi survei terhadap pegawai LPP RRI Bandung. Penelitian ini dilakukan di Lembaga Penyiar Publik (LPP) Radio Republik Indonesia (RRI) Bandung. Dalam upaya meningkatkan motivasi terhadap pegawai LPP RRI Bandung menerapkan penilaian prestasi kerja dan promosi jabatan, Maka dari itu, dalam penelitian ini dikaji untuk mengetahui gambaran mengenai penerapan dan pelaksanaan penilaian prestasi kerja, promosi jabatan dan motivasi pada pegawai LPP RRI Bandung, seberapa besar pengaruh penilaian prestasi kerja terhadap motivasi, seberapa besar pengaruh promosi jabatan terhadap motivasi, dan seberapa besar pengaruh penilaian prestasi kerja dan promosi jabatan terhadap motivasi survei terhadap pegawai LPP RRI Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif dan verifikatif dengan populasi 205 karyawan dan sampel sebanyak 73 responden. Teknik analisis yang digunakan adalah koefisien korelasi pearson product moment dan analisis regresi berganda. Pengujian hipotesis menggunakan uji f uji t untuk melihat pengaruh secara simultan dan parsial. Hasil penelitan menunjukan bahwa ketiga variabel berada pada kategori tinggi. Dari hasil penelitian dapat diketahui bahwa penilaian prestasi kerja dan promosi jabatan memiliki pengaruh terhadap motivasi pada pegawai LPP RRI Bandung.;--This study is an empirical study that aims to determine the effect of performance appraisal and promotion of position against the motivation of the survey of employees LPP RRI Bandung. This research was conducted at Lembaga Penyiar Publik (LPP) Radio Republik Indonesia (RRI) Bandung. In an effort to increase motivation to employees LPP RRI Bandung applying performance appraisal and promotion of position, therefore, in this study studied to find out the description of the implementation and implementation of performance appraisal, promotion and motivation of employees LPP RRI Bandung, how much influence assessment achievement of work on motivation, how much influence of promotion of position to motivation, and how big influence of performance appraisal and promotion of position to motivation of survey to employee of LPP RRI Bandung. The method of research is using descriptive and verifikatif with population of 205 employees and sample of 73 respondents. The analysis technique used is correlation coefficient pearson product moment and multiple regression analysis. Hypothesis testing uses f test t test to see the effect simultaneously and partially. The results of research show that the three variables are in high category. From the research results can be seen that the assessment of job performance and promotion positions have an influence on the motivation of employees LPP RRI Bandung. 
546 |a en 
690 |a HD28 Management. Industrial Management 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/38996/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/38996/