KINERJA PEGAWAI TATA USAHA DALAM PENINGKATAN MULU LAYANAN PENDIDIKAN DI SMAN 1 PAMANUKAN KABUPATEN SUBANG

Rifqi Gifari Aceng Muhtaram Mirfani Abu Bakar ABSTRAK Penelitian ini berjudul "Kinerja Pegawai Tata Usaha dalam Peningkatan Mutu Layanan Pendidikan di SMAN 1 Pamanukan Kabupaten Subang". Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkaji efektivitas kinerja pegawai tata usaha di tengah permasalah...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Rifqi Gifari, - (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2019-08-26.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/441/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 02850 am a22002653u 4500
001 repoupi_40041
042 |a dc 
100 1 0 |a Rifqi Gifari, -  |e author 
245 0 0 |a KINERJA PEGAWAI TATA USAHA DALAM PENINGKATAN MULU LAYANAN PENDIDIKAN DI SMAN 1 PAMANUKAN KABUPATEN SUBANG 
260 |c 2019-08-26. 
500 |a http://repository.upi.edu/40041/1/S_ADP_1506946_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/40041/2/S_ADP_1506946_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/40041/3/S_ADP_1506946_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/40041/4/S_ADP_1506946_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/40041/5/S_ADP_1506946_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/40041/6/S_ADP_1506946_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/40041/7/S_ADP_1506946_Appendix.pdf 
520 |a Rifqi Gifari Aceng Muhtaram Mirfani Abu Bakar ABSTRAK Penelitian ini berjudul "Kinerja Pegawai Tata Usaha dalam Peningkatan Mutu Layanan Pendidikan di SMAN 1 Pamanukan Kabupaten Subang". Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkaji efektivitas kinerja pegawai tata usaha di tengah permasalahan yang terjadi di SMAN 1 Pamanukan dalam upaya meningkatkan dan mempertahankan mutu layanan pendidikan. Alasan dilaksanakannya penelitian karena peneliti merasa tertatik untuk mengkaji kinerja pegawai TU yang baik di tengah permasalahan kepemimpinan kepala sekolah yang kurang mengayomi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Temuan penelitian menghasilkan nilai yang diterapkan pada diri pegawai Tata Usaha berupa nilai kejujuran, disiplin, ikhlas, serta fokus pada pekerjaan. Serta pembagian dan pelaksanaan tugas sesuai dengan SOP (Standar Oprasional Prosedur) yang menjadikan pegawai Tata Usaha mencapai kinerja yang baik serta efektif. Dukungan yang didapatkan dari berbagai pihak untuk pegawai Tata Usaha dalam pelaksanaan tugas dan pekerjaannya sehari-hari berupa dukungan moril dan materil. Imbas kondisi sekolah terhadap pelaksanaan kegiatan belajar mengajar di dan mutu layanan pendidikan SMAN 1 Pamanukan Kabupaten Subang bahwasannya tidak terdapat pengaruh yang signifikan dengan adanya kondisi sekolah (kepemimpinan yang kurang mengayomi) terhadap pelaksanaan kegiatan belajar-mengajar di sekolah maupun terhadap mutu layanan administrasi di SMAN 1 Pamanukan Kabupaten Subang, dibuktikan dengan data rapor mutu SMAN 1 Pamanukan yang dikeluarkan oleh : Rapor Mutu 2018 Direktorat Jenderal Dasar dan Menengah Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Kata Kunci: kinerja, pegawai tata usaha, mutu layanan 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/40041/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/441/