MOTIF WANITA TERHADAP OLAHRAGA BELADIRI JUDO

ABSTRAK MOTIF WANITA TERHADAP BELADIRI JUDO Pembimbing : Sagitarius, M.Pd Ghea cholifah Santika 1502187 Penelitian ini membahas mengenai motif wanita terhadap olahraga beladiri judo di club Judo Institute Bandung. Motif adalah aspek yang penting harus dimiliki oleh seorang atlet untuk latihan karena...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: ghea cholifah santika, - (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2019-09-17.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/41747/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 03533 am a22002773u 4500
001 repoupi_41747
042 |a dc 
100 1 0 |a ghea cholifah santika, -  |e author 
245 0 0 |a MOTIF WANITA TERHADAP OLAHRAGA BELADIRI JUDO 
260 |c 2019-09-17. 
500 |a http://repository.upi.edu/41747/1/S_ADP_1502187_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/41747/2/S_ADP_1502187_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/41747/3/S_ADP_1502187_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/41747/4/S_ADP_1502187_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/41747/5/S_ADP_1502187_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/41747/6/S_ADP_1502187_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/41747/7/S_ADP_1502187_Appendix.pdf 
520 |a ABSTRAK MOTIF WANITA TERHADAP BELADIRI JUDO Pembimbing : Sagitarius, M.Pd Ghea cholifah Santika 1502187 Penelitian ini membahas mengenai motif wanita terhadap olahraga beladiri judo di club Judo Institute Bandung. Motif adalah aspek yang penting harus dimiliki oleh seorang atlet untuk latihan karena akan menimbulkan kerjasama antar anggota dan mencapai prestasi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui "motif wanita terhadap olahraga beladiri judo di club Judo Institute Bandung". Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah atlet judo wanita di club Judo Institute Bandung yang berjumlah 25 orang. Sampel yang peneliti gunakan yaitu seluruh dari atlet wanita di club Judo Institute Bandung yaitu 25 orang degan menggunakan pendekatan sampling jenuh. Dengan instrumen yang digunakan yaitu angket. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa motif latihan paling besar atlet judo wanita di Judo Institute Bandung adalah motif berprestasi. Penulis menyarankan pelatih agar tidak hanya mementingkan prestasi atlet judo wanita, tetapi juga memperhatikan kebugaran atletnya. Kata kunci : Judo, Motif, dan Latihan. ABSTRACT WOMEN'S MOTIF AGAINST SPORTS OF JUDO Supervisor : Sagitarius M.Pd Ghea Cholifah Santika 1502187 This study discusses the motives of women towards judo martial arts at the Bandung Institute of Judo Club. Motives are an important aspect that an athlete must have for training because it will lead to cooperation between members and achieving achievements. The purpose of this study was to find out "women's motives for judo martial arts at the Bandung Institute of Judo Club". The research method used is descriptive quantitative research method. The population used in this study were female judo athletes at the Bandung Institute of Judo Club, which numbered 25 people. The sample that the researchers used was all of the female athletes at the Bandung Institute of Judo club, which were 25 people using the saturated sampling approach. With the instrument used is a questionnaire. The results of this study show that the most training motive of female judo athletes at Bandung Judo Institute is an achievement motive. The author recommends that the coach not only prioritize the achievements of female judo athletes, but also pay attention to the athletes' fitness. Keywords: Judo, Motives, and Exercises. 
546 |a en 
690 |a HN Social history and conditions. Social problems. Social reform 
690 |a HQ The family. Marriage. Woman 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/41747/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/41747/