GAMBARAN PENGETAHUAN IBU USIASUBUR (15-49 TAHUN) TENTANG AKDR (ALAT KONTRASEPSI DALAM RAHIM) DI KELURAHAN CISARANTENWETAN KOTA BANDUNG

ABSTRAK Wanita usia subur atau ibu usia subur berkisar antara usia 15-49 tahun. Padarentang usia ini sangat dianjurkan untuk menggunakan alat kontrasepsi sebagai bagian dari pengaturan jumlah kelahiran di Indonesia. Berdasarkan data sekunder, Kelurahan Cisaranten Wetan tercatat sebagai kelurahan ter...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Shoubilhaq, Aga Bramantia (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2013-06-24.
Subjects:
Online Access:Get Online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:ABSTRAK Wanita usia subur atau ibu usia subur berkisar antara usia 15-49 tahun. Padarentang usia ini sangat dianjurkan untuk menggunakan alat kontrasepsi sebagai bagian dari pengaturan jumlah kelahiran di Indonesia. Berdasarkan data sekunder, Kelurahan Cisaranten Wetan tercatat sebagai kelurahan terendah pengguna AKDR, sementara itu penggunaan AKDR lebihefektifdaripadapenggunaankontrasepsi hormonal seperti pil dan suntik.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pengetahuan ibu usia subur tentang AKDR (Alat Kontrasepsi Dalam Rahim) dalam program KB di Kelurahan Cisaranten Wetan Kota Bandung. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan teknik pengolahan data distribusi frekuensi.Subjek penelitian ini diambil menggunakan teknik cluster random sampling dengan jumlah responden sebanyak 210 responden. Instrumen yang digunakan berupa kuesioner.Hasil penelitian menunjukan sebagian besar (53 %) responden memiliki pengetahuan cukup, hamper setengahnya (36 %) responden memiliki pengetahuan baik, Sebagian kecil (11 %) responden memiliki pengetahuan kurang. Berdasarkan penelitian dapat ditarik kesimpulan bahwa sebagian besar (53 %) responden memiliki pengetahuan cukup.Bagi ibu usia subur di Kelurahan Cisaranten Wetan diharapkan partisipasi yang lebih aktif saat diadakannya penyuluhan tentang AKDR. Kata kunci :Pengetahuan, IbuUsiaSubur, AKDR, KB
Item Description:http://repository.upi.edu/6068/1/D3_PER_1004574_Title.pdf
http://repository.upi.edu/6068/2/D3_PER_1004574_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/6068/3/D3_PER_1004574_Table_of_Content.pdf
http://repository.upi.edu/6068/4/D3_PER_1004574_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/6068/5/D3_PER_1004574_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/6068/6/D3_PER_1004574_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/6068/7/D3_PER_1004574_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/6068/8/D3_PER_1004574_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/6068/9/D3_PER_1004574_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/6068/10/D3_PER_1004574_Appendix.pdf